Home » » Cara Memasang Password Folder di Ubuntu

Cara Memasang Password Folder di Ubuntu

Written By Veriztiarta Cyber KK Speed on Jumat, 24 Mei 2013 | 14.47

Password folder pada windows ??
mungkin sudah biasa, nah kalo pada linus bagaimana ??
Mungkin Anda dapat menggunakan cryptkeeper.
Install dengan :
sudo apt-get install cryptkeeper
Setelah diinstall, berikut tahapan menyimpan file rahasia anda :

Aktifkan cryptkeeper dari menu Application –> System Tools –> Cryptkeeper



Anda akan melihat tanda kunci di atas panel anda :



Klik tanda kunci itu, pilih New encrypted folder :



Lalu buat nama foldernya :



Klik forward, lalu masukkan passwordnya :



Klik forward dan direktori anda pun sudah siap digunakan.



Mengakses folder

Untuk membuka direktori tadi, anda dapat memilih tanda kunci di panel anda tadi lalu klik direktori/folder yang ingin anda buka :



Anda akan dimintakan password :



Masukkan password, maka direktori anda akan terbuka. 

sekian dulu tutorial dari saya semoga bermanfaat bagi anda semua .!!

0 Komentar:

Posting Komentar

Followers

Blog Archive

Diberdayakan oleh Blogger.